loading...
BACAAN APABILA MASUK RUMAH
Dibawah ini doa atau bacaan yang kita baca ketika masuk rumah dari bepergian. Ini penting sekali ketika mau masuk rumah dari bepergian, karena dari luar sana mungkin syaithan telah mengikuti kita sehingga ikut kedalam rumah dan akan menggaoda iman kita. Oleh karena Rasulullah SAW mengajarkan kepada kita untuk membaca doa ini ini ketika mau masuk rumah.
sumber : google.com |
Berikut Doanya :
بِسْمِ اللهِ وَلَجْنَا، وَبِسْمِ اللهِ خَرَجْنَا، وَعَلَى رَبِّنَا تَوَكَّلْنَا، ثُمَّ لِيُسَلِّمْ عَلَى أَهْلِهِ
“Dengan nama Allah, kami masuk (ke rumah), dengan nama Allah, kami keluar (darinya) dan kepada Tuhan kami, kami bertawakkal”. Kemudian mengucapkan salam kepada keluarga-nya.
Sumber : HR. Abu Dawud: 4/325, dan Al-‘Allamah Ibnu Baaz berpendapat, isnad hadits tersebut hasan dalam Tuhfatul Akhyar, no. 28. Dalam Kitab Shahih: “Apabila seseorang masuk rumahnya, lalu berdzikir kepada Allah ketika masuk rumah dan makan, syaitan berkata (kepada teman-temannya), "Tiada tempat tinggal dan makanan bagi kalian (malam ini)’.” Muslim, no. 2018.
loading...
Labels:
Doa Doa
Thanks for reading Doa atau Bacaan Ketika Masuk Rumah. Please share...!